Sekretaris Fraksi PKS DPRD DKI Jakarta Muhammad Taufik Zoelkifli mengaku prihatin dengan kondisi rusun-rusun di Jakarta. Menurutnya, banyak rusun di Jakarta yang saat ini kondisinya sudah parah dan sudah tak layak huni lagi. Hal ini disampaikan pol ...
Tak cuma Jakarta, PKS Usul Wilayah Tetangga Turut Berlakukan Tilang Uji Emisi
Pemprov DKI Jakarta diminta berkoordinasi dengan wilayah tetangga untuk bersama-sama memberlakukan tilang bagi kendaraan bermotor yang tidak lolos uji emisi. Demikian dikatakan Sekretaris Fraksi PKS DPRD DKI Jakarta Muhammad Taufik Zoelkifli dalam ...
PKS DKI Akui Ada Kadernya Kecewa Deklarasi Anies-Cak Imin, Tunggu Keputusan Majelis Syuro Partai
DPW PKS DKI Jakarta turut diwarnai dinamika atas deklarasi Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar sebagai bakal capres dan cawapres dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KKP). Sekretaris Majelis Pertimbangan Wilayah (MPW) PKS DKI Jakarta, M. Taufik ...
PKS: Defisit APBD Tak Boleh Korbankan Anggaran untuk Masyarakat
APBD DKI Jakarta tahun 2023 yang diperkirakan akan mengalami defisit sekitar Rp 5 trilun menyebabkan Pemprov DKI Jakarta harus melakukan berbagai penyesuaian dalam belanja daerah. Salah satunya adalah dengan berusaha mengajukan pinjaman daerah ke BU ...
PKS Tolak Rencana Pemangkasan Subsidi Transjakarta
Defisit APBD DKI Jakarta tahun 2023 yang diperkirakan mencapai Rp 5 triliun diprediksi turut berimbas ke subsidi transportasi publik. Hal itu disampaikan Sekretaris Fraksi PKS DPRD DKI Jakarta Mohammad Taufik Zoelkifli dalam keterangannya, Sabtu (26 ...
PKS Skeptis Kebijakan WFH Pemprov DKI Bisa Tekan Polusi Udara di Jakarta
Anggota DPRD Fraksi PKS, M. Taufik Zoelkifli skeptis kebijakan work from home (WFH) 50 persen bagi para ASN Pemprov DKI Jakarta bisa menurunkan polusi udara yang kian memburuk. Pasalnya, jumlah ASN Pemprov DKI yang WFH jumlahnya tak seberapa diband ...
PKS Sentil Heru Budi Wajibkan ASN DKI Pakai Motor Listrik: Ada Bisnis Dibalik Itu Ya?
Sekretaris Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD DKI Jakarta, M Taufik Zoelkfli menyebut wacana ASN DKI yang diwajibkan memakai motor listrik tidak efektif dalam mengurangi kemacetan. Ia menduga ada permainan bisnis dibalik itu. "Tidak mengur ...
Jakarta Paling Berpolusi di Dunia, F-PKS Duga karena Aktivitas Industri di Jabodetabek
Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD DKI Jakarta menduga, polusi di Jakarta disebabkan kegiatan industri wilayah aglomerasi Jabodetabek. Sekretaris I Fraksi PKS DPRD DKI M Taufik Zoelkifli menduga, polusi itu berasal dari pabrik yang masih me ...
Pelajar Berulah Siram Air Keras, DPRD DKI Nilai Perlu Adanya Perda Ketahanan Keluarga
Anggota DPRD DKI Jakarta M. Taufik Zoelkifli ikut menyoroti kasus penyiraman air keras yang dialami siswa SMK, Muhammad Abidzar (16) di Jalan Pisangan Lama III, Pulogadung, Jakarta Timur. Sebagai legislator dari dapil tersebut, Taufik sudah menghub ...
Soroti Buruknya Kualitas Udara Jakarta, PKS: Anggaran Jalur Sepeda dan pedestrian Harus Ditambah
Anggota Komisi B DPRD DKI Jakarta, M. Taufik Zoelkifli menyoroti kualitas udara Jakarta yang memburuk. Di media sosial pada Senin (7/8/2023) pun heboh dengan kondisi udara Jakarta yang tampak tertutup oleh polusi pekat. Bahkan, berdasarkan versi IQ ...